Spread the love

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka Monitoring dan Evaluasi Program Pemberantasan Korupsi Pemerintah Daerah Provinsi Sulsel dan Pemerintah Kab/Kota se Sulsel yang dilaksanakan di ruang kerja Sekda Sinjai melalui Video conference, Selasa (27/4).

Pada pertemuan ini Tim menyampaikan indikator MCP tahun 2020 untuk area intervensi perencanaan dan penganggaran APBD, Pengadaan barang dan jasa, APIP, dan dana desa. yang dihadiri langsung Sekda Sinjai Drs. Akbar, M. Si, Kepala BKAD, Inspektur, Kepala UKPBj, Kepala PMD Serta Admin MCP, juga dihadiri Kepala Bappeda Drs. Andi Ilham Abubakar, MH., dan Sekretaris Muh. Abrar Awali, S. STP.

Tinggalkan Balasan